Pernahkah anda merasa tidak dimengerti oleh orang tua anda, guru atau dosen anda, pelatih anda, atau semua orang yang lebih tua dari anda?
Belum lama ini saya merasakanya. Dalam beberapa hal saya merasa tidak dimengerti oleh orang tua saya. Dan kebanyakan yang menyangkut masa depan.

Begini cerita singkatnya.
Sekitar 5 bulan lalu saya menyelesaikan study di SMK Mikael di Surakarta bersama 182 teman saya yang lain. Sekedar informasi bahwa SMK Mikael merupakan sekolah kejurunan yang cukup terkenal di kota Solo, karena keterserapan lulusannya ke dunia kerja bisa mencapai 100%. Seperti teman-teman yang laik setelah lulus saya dihadapkan pada 2 pilihan, apakah melanjutkan kuliah atau bekerja. Pada taun itu banyak teman2 yang memutuskan untuk coba bekerja tetapi tidak sedikit pula yang berminat melanjutkan kuliah. Kebanyakan mendambakan ATMI (Akademi Teknik mesin industri) yang bersebelahan dan satu yayasan dengan smkku. Sebenarnya aku sudah tidak bingung memilg bekerja atau kuliah, karena memang sejak kelas satu rmk ayak ibuku sudah merencanakan akan memasukkanku di ATMI, bersambung

0 comments: